Apakah anda perneh menemukan sebuah situs atau blog dengan efek salju bertebaran di seluruh screen monitor anda? bagus bukan?

Nah kali ini, mari kita membuat efek salju tersebut untuk mempercantik blog yang menggunakan platform blogspot untuk ngeblog.

  • Login ke dashbord blogspot kamu

  • XML Template
  • Jika anda mempunyai banyak bog di satu account, pilih blog yang ingin anda percantik dan pilih tab layout atau tata letak
  • Buat elemen baru deng meng-klik add page element atau tambah elemen halaman
  • Pilih HTML/javascript dan klik tanda plus di sebelahnya
  • Copy dan paste code di bawah ini:
    <script type="text/javascript" 
    src="http://achmad46.googlepages.com/snow.js"></script>
    
  • Sebaiknya kode yang berwarna merah di atas, diganti dengan server anda tentunya dengan terlebih dulu meng-upload kode javascripnya ke server anda

  • Classic Template
  • Pilih template pada blog yang ingin kamu percantik dengan menambahkan efek salju
  • Klik edit HTML
  • Tambahkan kode javascript di atas, setelah kode <head> atau diantara <head> dan </head>, seperti contoh di bawah ini:
    <head> Kode Javascript </head>
    

0 comments

Post a Comment